Pesona Gili Nanggu
26 January 2023 155x Paket Snorkeling, Paket Tour, tour harian lombok
Pesona Gili Nanggu
Pesona gili nanggu terletak di selat lombok atau di pesisir barat pulau lombok. Pulau ini berada di wilayah kecamatan Sekotong kabupaten lombok barat.Layaknya pan0rama gili lainnya, Gili nanggu juga punya hampaaaran pasir putih dan lembut dengan air laut yang berwarna gradasi biru jernih. Dan tak cuma itu suasananya yang begitu tenang membuat Gili nanggu kerap di pilih sebagai destinasi bulan madu.
Selain panorama alamnya yang memukau, Gili nanggu juga bisa menjadi destinasi yang dimana anda bisa menikmati percikan ombak dan sun bathing, Pelesir ke pulau-pulau kecil di sekitar gili nanggu, berburu poto-poto keren, dan hingga menjajal olahraga air seperti snorkeling dan panorama sunset di gili kedis yang sangat eksotis.
Harga sudah termasuk
- Private AC Transport standar pariwisata
- 1X makan siang
- Privat boat trip gili nanggu
- privat snorkeling trip dan alat
- Under water camera untuk snorkeling
- Standar documentasi
- Local guide, tour leader
- Semua tiket mmasuk objek wisata
- Air mineral selama tour
- Protocol kesehatan
Harga belum termasuk
- Tiket pesawat, tips driver/guide
Intinerary Pesona Gili Nanggu
- Penjemputan di meeting point sesuai kesepakatan
- Start program menuju pelabuhan tawun
- Menuju gili nanggu, snorkeling dengan spot ikan dan terumbu karang biru yang hanya ada di dua lokasi di dunia salah satunya di gili nanggu
- Kemudian menuju gili tangkong untuk menikmati makan siang yang di sajikan ala piknik dengan menu seafood
- Menuju gili kedis, Pulau kecil yang berbentuk hati dengan hamparan pasir putih bersih yang eksotis
- Menuju kota mataram untuk berkunjung ke toko oleh-oleh khas lombok (kaos lombok, mutiara, susu kuda liar dan cemilan khas lombok dll)
- Drop ke meeting point yang sudah di sepakati, Sampai jumpa ditrip selanjutnya
Ketntuan
- Harga terhitung net per orang
- Jumlah peserta minimum adalah dua orang
- Program dan detail paket masih bisa berubah sesuai permintaan
- Anak usia 4-10 tahun dikenakan biaya 70 persen
- Hight seson charge lebaran, tahun baru atau hari besar lainnya akan diinformasikan pada saat pemesanan
Daftar Harga Pesona Gili Naggu
Kontak Kami
Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.
-
Hotline
085339029880 -
Whatsapp
085339029880 -
Email
lombokpikniktour@gmail.com
Belum ada komentar